Manfaatkan Promosi Untuk Penjualan E-Commerce
enablr4dm1n1002902023-03-21T17:28:57+07:00Dalam era digital saat ini, keberadaan e-commerce semakin [...]
Dalam era digital saat ini, keberadaan e-commerce semakin [...]
Perdagangan online atau biasa dikenal dengan istilah e-Commerce kini semakin [...]
Perdagangan online atau biasa dikenal dengan istilah e-Commerce kini semakin pesat berkembang dan menjadi bisnis yang paling diminati di Indonesia.
Menurut riset yang dilakukan oleh Google, ekonomi digital di Indonesia sudah mencapai angka US$ 27 miliar dan membuat Indonesia menjadi peringkat pertama di Asia Tenggara dalam hal transaksi ekonomi digital. Angka tersebut diperkirakan akan semakin bertambah seiring dengan semakin mendominasinya penduduk Indonesia yang berada di usia produktif.
Melihat fakta tersebut, tidak diragukan lagi bahwa bisnis e-commerce saat ini menjadi sebuah peluang emas baik bagi para pebisnis yang baru memulai maupun para pebisnis senior agar bisnis yang telah berdiri tidak tenggelam dan dapat beradaptasi terhadap segala perkembangan itu.
Baca Juga : Tips Membuat Promo Lebih Efektif di Marketplace
Namun meski pertumbuhan bisnis e-commerce yang kian memuncak dan mendominasi, bukan berarti membangun bisnis e-commerce hingga berkembang dan sukses menjadi mudah dan tanpa hambatan. Tantangan pasti akan selalu ada layaknya bisnis pada umumnya, bahkan mungkin lebih besar dan beragam.
Mulai dari perencanaan bisnis yang matang, strategi marketing, hingga skill dan kepekaan akan perkembangan digital harus mampu dikuasai oleh setiap pebisnis yang akan terjun di bisnis e-Commerce.
Lalu bagaimana caranya agar para pebisnis dapat membangun dan mengembangkan bisnis e-commerce dengan mudah seperti ahlinya?
Untuk itulah kini hadir Enablr ID sebagai salah satu penyedia inovasi e-commerce enabler yang menawarkan jasa solusi e-commerce untuk menjawab segala tantangan pada bisnis e-commerce.
Baca Juga : Sistem Jualan Online Minim Modal Untuk Pemula
Enablr ID akan membantu menjalankan bisnis e-commerce kamu melalui berbagai macam fitur dan layanannya seperti, teknologi omnichannel yang terintegrasi, pembuatan asset digital, konsultasi bisnis dan strategi digital marketing hingga ke pengelolaan gudang dan pelayanan konsumen end to end.
Terdengar sulit untuk memulai? Tidak perlu khawatir, segera kontak dan konsultasikan langsung dengan Enablr ID dan kami akan memfasilitasi segala kebutuhan yang disesuaikan dengan bisnismu.